Operasional Pelaksanaan Dan Pengelolaan Program Di Kampung KB Desa Bongkok

Kampung KB Kamboja
Dipublikasi pada 09 April 2023

Deskripsi

Kampung KB diharapakan menjadi contoh dalam mengatasi kesehatan mental remaja serta permasalahan remaja lainnya seperti seks bebas, narkoba, pernikahan dini dan merokok. Perilaku remaja yang sehat dapat mewujudkan generasi calon penerus bangsa yang sehat bebas stunting. Percepatan Stunting membutuhkan kerjasama yang baik antara Ketua, Pengurus dan Anggota POKJA. Kader Kesehatan dan Kader IMP bekerjasama antara lain dengan meningkatkan partisipasi keluarga yang memiliki remaja dalam kegiatan Bina Keluarga Remaja.

Bina Keluarga Remaja merupakan wadah bagi keluarga yang memiliki remaja untuk peduli dan mendorong remaja untuk membentuk karakter yang baik dan perilaku yang sehat.

Setelah mengikuti kegiatan ini Pokja Kampung KB mendorong Kader IMP untuk mengaktifkan kembali Bina Keluarga Remaja beriringan dengan kader kesehatan dalam melaksanakan Posyandu Remaja.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan