Kegiatan pembagian bantuan Langsung Tunai ( BLT-DD) tahap lll (Tiga)
Keagungan
Dipublikasi pada 29 December 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk realisasikan pembagian BLT -DD tahap lll pirode bulan Oktober, November, Desember tahun 2024 yang dihadiri oleh camat Lombok seminung, babinsa,pendamping desa, LHP,tokoh masyarakat beserta seluruh aparatur pekon kagungan masyarakat, keluarga penerima Manfaat (KPM).
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Ekonomi