Pendampingan Pelaksanaan Edukasi Penyiapan Kehidupan Berkeluarga Bagi Remaja (PKBR) di PIK Remaja dan BKR oleh BKKBN Provinsi Sumatera Selatan

TALANG PIPA
Dipublikasi pada 17 May 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas pengelola PIK Remaja dan BKR (termasuk PIK R Tunas Muda dan BKR Cendrawasih Kampung KB Talang Pipa Kelurahan Talang Ubi Barat sebagai Peserta) dalam melakukan pendampingan pelaksanaan edukasi penyiapan kehidupan berkeluarga bagi remaja, yang dihadiri oleh Pengelola PIK Remaja dan BKR program prioritas nasional  se-Kabupaten Pali (termasuk kampung KB Talang Pipa Kelurahan Talang Ubi Barat), Koordinator Penyuluh KB dari 5 Kecamatan serta OPDKB dan diisi oleh Pengelola PKBR dari Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Selatan.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami  cara melakukan Pendampingan Pelaksanaan Edukasi Penyiapan Kehidupan Berkeluarga Bagi Remaja (PKBR) di PIK Remaja dan BKR.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Bidang KS/PK dan Latbang Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Selatan dalam mengajak peserta serta OPDKB, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari Bidang KS/PK dan Latbang Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Selatan Kegiatan ini dapat terlaksana dengan antusias peserta yang cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan