Pertemuan Kelompok BKB Jorong Nyiur

KAMPUNG KB RAHMAH
Dipublikasi pada 01 August 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk Memberikan pemahaman tentang 1000 HPK bagi ibu hamil, Evaluasi kinerja kader BKB serta edukasi kader BKB terhadap sasaran BKB, yang dihadiri oleh Penyuluh KB, Kader KB dan Kader Posyandu
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami tentang pentingnya pengetahuan terhadap 1000 HPK serta kader mamahami tupoksi dalam melaksanakan tugas.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Penyuluh KB dalam memberikan pemahaman kepada ibu hamil terhadap pentingnya gizi dalam 1000HPK salah satu usaha pencegahan stunting, sehingga dengan penyuluhan yang diberikan bisa mencegah atau menurunkan angka stunting di nagari malalak selatan dan meningkatkan kinerja kader KB di jorong Nyiur.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan