Posyandu Balita
GEYER HEBAT
Dipublikasi pada 12 May 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memantau pertumbuhan Balita diSetiap RW di Desa Geyer . Kegiatan ini berlangsung cukup baik sudah terlihat banyaknya kesadaran Ibu balita yg rutin membawa putra putri nya datang ke posyandu .
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang