Pertemuan Pengurus Kampung KB 'RAHASIA' (Rapih Harmonis dan Siaga) RW. 03

Kampung KB PANGKALAN JATI BARU
Dipublikasi pada 07 June 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk Memotifasi Pengurus dan jajaran Kampung KB RW. 03, yang dihadiri oleh Ketua Kampung KB, Ketua RW,Ketua RT, Karang Taruna dan Kader Posyandu Seruni
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi  lebih Semangat  mengabbdi dalam membangun Lingkungan RW. 03

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan