PEMBAGIAN BLT TAHAP 1

UMA PARE
Dipublikasi pada 25 April 2024

Deskripsi

BLT adalah singkatan dari Bantuan Langsung Tunai yang merupakan program bantuan pemerintah dengan pemberian uang tunai atau beragam bantuan lainnya, baik bersyarat (conditional cash transfer) maupun tak bersyarat (unconditional cash transfer) untuk masyarakat miskin.
Sesi Kegiatan Ekonomi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan