PENGUATAN PENYELENGGARAAN DASHAT DI KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS

UMA PARE
Dipublikasi pada 08 August 2023

Deskripsi

Dalam rangka pencegahan stunting melalui program Dashat di Kampung Keluarga Berkualitas, maka dilakukan Penguatan bagi Kader, Pengurus Pokja beserta Aparat Desa oleh Tim dari Provinsi. Kegiatan ini juga didukung oleh Ketua PKK Kecamatan Tana Righu yang dalam hal ini diwakili oleh Ketua Pokja IV, Ibu Yuliana Luba Bara, A.Md.Keb, turut hadir juga Tenaga Pengelola Gizi Puskesmas Kareka Nduku yang menjadi narasumber dalam kegiatan ini. 

Mari secara bersama kita 'keroyok' Dashat untuk anak-anak kita, sehingga bisa minimal mengurangi jumlah kasus stunting, demikian yang disampaikan Kepala Desa Bondotera saat menutup kegiatan. 

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan