Tugu Delapan Fungsi Keluarga
Ganjar Asri
Dipublikasi pada 16 November 2019
Deskripsi
Kegiatan pembuatan tugu delapan fungsi keluarga dimaksudkan untuk mensosialisasikan isi delapan fungsi keluarga kepada masyarakat.
Diharapkan dengan kehadiran tugu ini, masyarakat akan lebih mengenal apa makna dan fungsi mereka berkeluarga, sehingga dapat merealisasikan fungsi-fungsi tersebut di Rumahtangganya masing-masing, menuju keluarga yang sejahtera dan bahagia.
Sesi Kegiatan Pendidikan