Hasil Rajut UPPKS

Ganjar Asri
Dipublikasi pada 16 December 2019

Deskripsi

Kegiatan UPPKS salah satunya berwujud kegiatan ketrampilan. Produk ketrampilannya diantaranya berupa tas hasil rajutan. 

Kegiatan dimaksudkan sebagai upaya menambah pendapatan ekonomi keluarga, di samping juga membangkitkan ekonomi kerakyatan yang berazas gotong royong.

Dalam pelaksanaannya, kegiatan ini melibatkan warga setempat,

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan