posyandu baduta dan balita
Labuhan
Dipublikasi pada 23 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memantau tumbuh kembang baduta, balita termasuk asupan gizi, memberikan imunisasi, memberikan makanan tambahan serta memberikan edukasi keorang tuanya yang dihadiri oleh pus yang punya baduta maupun balita
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tahu tumbuh kembang baduta maupun balita serta mendeteksi sejak dini apabila ada kelainan terhadap baduta maupun balita.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh kadr posyandu, kader kb dan bidan pekon dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak seluruh masyrakat yang mempunyai baduta maupun balita sehingga dengan bantuan/fasilitasi aparat pekon
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi