Peningkatan Kapasitas Pelaksana Program Percepatan Penurunan Stunting Bagi Kader BKB (Promosi Dan Pengasuhan 1000 Hari Pertama Kehidupan)

KAMPUNG KB CILENGGANG
Dipublikasi pada 06 March 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk menambah pengetahuan bagi Kader BKB dalam melaksanakan advokasi dan KIE Pengasuhan 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK).

Kegiatan yang dihadiri oleh Ibu Drg. Khairati Kepala DP3AP2 Kota Tangerang Selatan, Ibu dari TP PKK Kota Tangerang Selatan, dan Ibu Ida Maulida dari Perwakilan BKKBN Provinsi Banten.

Materi pertama yang disampaikan adalah Advokasi dan KIE Promosi dan KIE Pengasuhan 1000 HPK Dalam Rangka Percepatan Penurunan Stunting.

Materi kedua tentang Teknis Pelaksanaan Sosialisasi 1000 HPK Kepada Ibu Hamil, Keluarga Baduta dan Balita.

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami tentang 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK).

Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan