Pembinaan Lansia di Kampung KB "Bahtera Cinta" desa Turirejo kecamatan Jepon Dengan Menggandeng Ketua PKK desa Turirejo

BAHTERA CINTA
Dipublikasi pada 15 April 2021

Deskripsi

Pembinaan lansia selalu dilaksanakan setiap sebulan sekali. Hal ini merupakan kegiatan rutin dilakukan, Poslansia ini sebagai wujud kepedulian kita untuk lansia yang ada di desa Turirejo. Salah satunya adalah pengecekan tensi, pemberian vitamin untuk ketahanan tubuh yang baik. kegiatan ini berlangsung pada pukul 08.30 WIB dan selesai pada siang hari.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan