Penyaluran air bersih kepada warga Rt 04 RW 02
Kampung KB "Sampurna"
Dipublikasi pada 28 October 2024
Deskripsi
Mengingat musim kemarau yang berkepanjangan khususnya d wilayah blora dan sekitarnya... Banyak sekali daerah yang sangat kekurangan air bersih.begitu pula dengan sebagian besar warga desa genjahan.
Pada kesempatan kali ini warga rt04 rw 02 mendapatkan giliran untuk penyaluran air bersih. Air bersih kali ini mendapatkan bantuan dari BPBD.
Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan dari BPBD dan juga seluruh warga RT04.
Seluruh warga merasa sangat senang dan bersyukur atas bantuan air bersih sehingga dapat sedikit mengurangi beban warga setempat
Sesi Kegiatan Sosial Budaya