Anemia pada orang dewasa

Kampung KB "Sampurna"
Dipublikasi pada 09 January 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan agar Masyarakat sadar dan mau mengecek kesehatan nya secara rutin setiap bulannya, yang dihadiri oleh warga di wilayah genjahan RW 01.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tau pentingnya mengecek tekanan darah secara rutin, banyak di temui masyarakat yang kekurangan sel darah merah atau disebut anemia, anemia bisa d atasi dengan sering mengkonsumsi sayuran hijau,hati ayam dll.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan