Panen : Budidaya Ikan Lele
KAMPUNG KB SAPTA BAKTI
Dipublikasi pada 27 December 2021
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan produktifitas KWT Desa Kunden yang dikelola oleh pengurus KWT. Dalam menyambut tahun baru 2022 bertepatan ketika panen, banyak orderan untuk ikan lele bisa dijual matang dan mentah. Semoga bisa berkembang dengan jenis ikan beragam dan tanaman sayur. Kegiata ini belangsung dengan cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan