KIE Oleh Kader PPKBD/Sub PPKBD
GRAHA BERSINAR
Dipublikasi pada 08 March 2024
Deskripsi
Tujuan dari Pelaksanaan KIE adalah meningkatkan pemahaman dan penerimaan masyarakat terhadap Program KKBPK (Kependudukan, Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga), yang pada akhirnya mau berpartisipasi.
Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan konseling kepada PUS oleh KADER PPKBD/SUB PPKBD
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi