Komunikasi Sosial Upaya Penurunan Stunting Bersama Seluruh Stake Holder Kelurahan Graha Indah

GRAHA BERSINAR
Dipublikasi pada 09 July 2024

Deskripsi

Penurunan Stunting merupakan masalah jangka panjang. Karena itu perubahan perilaku² yang terjadi harus bersifat berkelanjutan dan menetap. Perlu waktu untuk mengubah perilaku masyarakat.

Tujuan komunikasi perubahan perilaku pencegahan Stunting bukan sekedar pengayaan pemikiran, kognitif dan konseptual. 

Hal yang tidak kalah penting dalam upaya pencegahan Stunting adalah Pola asuh. Pola asuh adalah cara terbaik yang ditempuh untuk melakukan pembimbingan atau pendidikan. Pada pola asuh gizi maka pembimbingannya atau pendidikannya adalah tentang upaya pemenuhan gizi. Kesalahan pola asuh akan berakibat pada kurang terpenuhinya gizi sehingga pertumbuhan dan perkembangan tidak optimal.

Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan