Senam Bersama
MELATI SUCI
Dipublikasi pada 04 July 2024
Deskripsi
Senam adalah olahraga yang sangat popular dikalangan masyarakat terutama kaum hawa. Senam tidak hanya tenar namun apabila di lakukan secara rutin dapat membantu menurunkan berat badan secara teratur.
Senam pagi merupakan sebuah olahraga kebugaran jasmani yang menyehatkan sekaligus dapat mecegah dari berbagai macam penyakit. Memang banyak olahraga yang juga dapat menyehatkan badan dan mencegah berbagai penyakit, namun olahraga senam ini mungkin berbeda dengan yang lainnya. Ya, senam juga dapat dikatakan sebagai salah satu bentuk dari kesenian olahraga. Dengan gerakan yang unik, bervariasi, berbagai macam gerakan menjadi satu paduan yang dibentuk menjadi Senam.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang