Rakor Pokja Kampung KB

KAYANGAN
Dipublikasi pada 28 November 2019

Deskripsi

KEGIATAN RAKOR POKJA KAMPUNG KB DUSUN EMPAK MAYONG,
KECAMATAN KAYANGAN KABUPATEN LOMBOK UTARA
I DASAR : Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Bidang ADPIN DAN KS DP2KBPMD Tahun 2019 Nomor : 2.08.2.08.01.01.15.02 tentang Pelayanan KIE Tehnik Motivasi dan Konseling Program KB/KS.
II TUJUAN :
 Meningkatkan kerjasama dan koordinasi antar lintas sector terkait dengan pokja kampung kb. Untuk mengetahui perkembangan kondisi kampung kb, memecahkan masalah yang ada dan menyusun upaya pemecahan dalam bentuk rencana kerja.
III WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN : Kegiatan dimaksud telah dilaksanakan pada :
Hari : Kamis
Tanggal : 28November 2019
Tempat : Kampung KB Dusun Empak Mayong Desa Kayangan
IV HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN :
1. Meningkatnya pengetahuan anggota pokja kampong kb tentang koperasi syariah
2. Adanya rencana pembentukan kepengurusan koperasi syariah kampong kb empak mayong sebelum pelantikan dan peresmian anggota pengurus koperasi
3. Adanya masukan tentang berbagai usaha yang dapat dilakukan setelah koperasi terbentuk

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada