Pelayanan POSYANDU di Lingkungan Cilurah Rt/Rw 19/002 Kelurahan Kepuh

Lumba-Lumba
Dipublikasi pada 10 March 2021

Deskripsi

Rabu, 10 Maret 2021 bertempat di lingkungan Cilurah Rt/Rw 19/002 Kelurahan Kepuh yang dihadiri oleh Bidan Kelurahan dan 5 orang kader posyandu dan 64 peserta posyandu.

Peran posyandu di tengah masyarakat sangatlah besar. Meski identik dengan bayi dan balita, kegiatan posyandu dan manfaatnya tidak hanya sebatas itu, banyak program posyandu yang diperuntukkan bagi ibu hamil, ibu menyusui dan pasangan usia subur. Dengan adanya posyandu yang bertujuan untuk mencegah peningkatan angka kematian bayi dan bayi saat kehamilan, persalinan dan setelah melalui pemberdayaan masyarakat. 

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan