Pembinaan Posyandu Se Kota Cilegon

Melati (Mandiri Elok Lestari Tertib Indah)
Dipublikasi pada 29 August 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk Memberikan Sosialisasi kepada Kader Posyandu Se Kota Cilegon Dalam Penggunaan Aplikasi KKA ONLINE,KKA Online merupakan Aplikasi Untuk mengetahui perkembangan bayi dan balita secara online KKA Online pesertanya adalah Ibu yang memiliki balita yang mendaftarkan diri dan perkembangan bayi balitanya diupload secara online melalui KKA dengan dibantu dan didampingi oleh Kader BKB ataupun Kader Posyandu,Kegiatan ini dihadiri oleh,Kepala Dinas DP3AP2KB Bpk AGUS ZULKARNAEN S.Stp.M.si dan Kader Posyandu se kota cilegon.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi Mengetahui cara menginput data peserta KKA Online Pemateri atau Nara Sumber dari Perwakilan BKKBN Provinsi Banten Ibu IDA MAULIDA.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh DP3AP2KB Kota Cilegon,dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Kader Posyandu se kota cilegon, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari Pemerintah kota cilegon kegiatan ini terlaksana.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan