Pelatihan dan simulasi krisis kesehatan bagi kader

ASAFA
Dipublikasi pada 28 November 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pelatihan kepada kader mengenai krisis kesehatan terutama kebencanaan yang berbasis masyarakat. yang dihadiri oleh.kader krisis kesehatan,PMI dan perwakilan RT ,RW
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tahu dan paham cara menghindari dan mwncegah terjadi nya bencana...

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh.Dinas kesehatan... dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak.kader., sehingga dengan bantuan/fasilitasi Dinas kesehatan....

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan