Mengunjungi Korban KDRT

KERANGGAN (Setu)
Dipublikasi pada 11 December 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk tidak melakukan kekerasan terhap anak maupun perempuan.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh dinas terkait, satgas PPA Kelurahan dan Staf kelurahan dalam mengajak warga atau siapapun tidak bertindak keras atau kasar.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan