Pelatihan Pembuatan Kompos Cair
GEMA BERSAHAJA
Dipublikasi pada 24 September 2019
Deskripsi
Pelatihan Pembuatan Kompos Cair
Kegiatan dilaksanakan selama 2 hari, tanggal 24 - 25 September 2019, dengan jumlah peserta 100 orang, terlaksana atas prakasa pokja kampung KB, Kelurahan dan Dinas Pertanian
Sasaran: unsur masyarakat
Tujuan : Pemahaman mengenai Proses Pembuatan Kompos Cair
Pemanfaatan Sampah Organik
Hasil : Pemahaman mengenai Pembuatan Kompos Cair
Sesi Kegiatan Pendidikan