KEGIATAN KUNJUNGAN PERPUSTAKAAN BUKUAN
KAMPUNG KB SEMASA
Dipublikasi pada 09 September 2024
Deskripsi
Kegiatan kunjungan Perpustakaan oleh anak anak dari Paud Al Kamal Bukuan dengan didampingi oleh pengajar dari sekolah tersebut serta dihadiri oleh seklur Bukuan berjalan dengan lancar
Para pengunjung bisa mendapatkan informasi apapun dari perpustakaan Bukuan
Para tenaga pengajar bisa meminjam buku untuk bahan pengajar karena di Perpustakaan sudah terswdia berbagai macam buku
Sesi Kegiatan Pendidikan