BKN HOLISTIK di RT 33 Bukuan

KAMPUNG KB SEMASA
Dipublikasi pada 14 January 2022

Deskripsi

Kegiatan BKB sakura di Rt 33 bukan yang dilaksanakan sekaligus kegiatan posyandu, pengisian KAA, pengisian Buku KIA, konseling gizi, dan konsultasi kb . 

Kegiatan tsb dihadiri oleh keluarga yang mempunyai balita, PUS yang difasilitasi oleh petugas kesehatan dari Puskesmas Bukuan

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan