GIAT PKK KOTA SAMARINDA
KAMPUNG KB SEMASA
Dipublikasi pada 08 January 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk pertemuan antar kader PKK kelurahan se kota Samarinda yang diwakili 2 orang per kelurahan.
Dalam kegiatan in dilakukan latihan habsy yang diikuti oleh para kader PKK.
Acara ini juga $ihadiri oleh ibu walikota Samarinda.
Sesi Kegiatan Keagamaan