Kemitraan antara KPKB dan Kesehatan
RUKUN SEJAHTERA
Dipublikasi pada 12 April 2019
Deskripsi
Kampung KB bekerja sama dgn puskesmas memberikan pelayanan pemeriksaan kesehatan berupa IVA TES,GULA DARAH,KOLESTROL,ASAM URAT secara gratis kepada masyarakat di KPKB sebelum pemeriksaan diawali dgn senam bersama dgn masyarakat sekitar KPKB
Sesi Kegiatan Keagamaan