PELATIHAN USAHA RUMAH TANGGA BAGI KPM PKH
Kubu Gadang
Dipublikasi pada 21 November 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan orientasi pada KPM PKH, untuk bisa meningkatkan ketahanan ekonomi keluarga melalui wirausaha dari rumah tangga.
Orientasi ini dilanjutkan dengan kegiatan pengolahan dadiah yang merupakan makanan khas Minang, untuk diolah menjadi aneka makanan sehat dan bisa diproduksi dari usaha rumah tangga.
Kegiatan ini diikuti oleh KPM PKH Kota Padang Panjang termasuk perwakilan dari Kelurahan Ekor Lubuk, yang difasilitasi oleh Dinas Sosial P2KB P3A Kota Padang Panjang dengan menghasilkan ahli gizi Unand sebagai narasumber.
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Ekonomi