Panen Jambu Madu Deli
SENDANGAGUNG
Dipublikasi pada 21 November 2020
Deskripsi
Minggir (21/11/2020), Sebagai kampung KB berbasis pertanian, langkah pertama Kampung KB Loh JInawi Kisik adalah dengan pengadaan bibit buah. Di akhir 2016 - awal 2017, diupayakan pembagian beragam bibit tanaman seperti nanas, jambu madu deli, dan empon-empon. Dari sekian banyak bibit yang dibagikan, beberapa mulai dipanen tahun ini. Termasuk jambu madu deli. Yang khas karena buahnya yang cukup besar dan manis.
Sesi Kegiatan Keagamaan