Pelatihan Menjahit

Desa Dungun Perapakan
Dipublikasi pada 31 August 2019

Deskripsi

Kegiatan ini dilakukan oleh Disnaker Kab.Sambas yang sasarannya adalah ibu-ibu kelompok BEK maupun masyarakat Desa Dungun Perapakan yang bertujuan untuk memberikan pelatihan menjahit agar dapat menjadi pengetahuan ibu-ibu dan bisa diterapkan untuk kehidupan sehari-hari.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan