World Cleanup Day 2019 di RPTRA Tanjong Timor

KAMPUNG KB PULAU PANGGANG
Dipublikasi pada 21 September 2019

Deskripsi

RPTRA Tanjong Timor turut ikut serta dalam World Cleanup Day 2019, dengan melibatkan 20 orang anak dan foraja untuk turun langsung membersihkan lingkungan sekitar RPTRA Tanjong Timor. Tujuan pengelola dengan melibatkan anak-anak adalah agar anak-anak sejak dini dapat peduli terhadap lingkungan mereka dan lingkungan sekitar.

Dokumentasi dari acara tersebut nantinya akan di posting ke akun media sosial dengan hastag 

#kami13juta

#indonesiabersih

#worldcleanupdayindonesia

#forumanakjakarta

#dkijakarta

#dppappdki

dan juga akan menandai akun instagram @forumanakid @forumanakjakarta @worldcleanupdayindonesia @kemenpppa @rptrajakarta @dkijakarta

dan juga akan di input dalam tiny.cc/wcd2019_dki sebagai bentuk pertisipasi RPTRA Tanjong Timor dalam mensukseskan WCD 2019

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan