Pembinaan Kampung KB
Desa Sungai Pukat
Dipublikasi pada 09 October 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan Pemahaman dan Pengetahuan Kepada kader Tribina dan UPPKA , yang dihadiri oleh Kader Tri Bina , Kader UPPKA dan Pokja Kampung Kb di Desa Sungai Pukat
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Dinas KBP3A bekerja sama dengan Perangkat Desa Sungai Pukat Kecamatan kelam Permai
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang