Latihan Senam Lomba Jali-Jali RW 007 Kel. Ulujami

Kampung KB Kelurahan Ulujami
Dipublikasi pada 03 July 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mengolahragakan masyarakat dengan tanpa melupakan budaya daerah betawi yaitu dengan musik jali-jali, yang dihadiri oleh instruktur senam RW 007,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi bertambah semangat menjalankan Olahraga terutama senam

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Dispora dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat, sehingga dengan bantuan/fasilitasi pengurus

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan