Edukasi kesehatan ibu hamil, balita, remaja, dan lansia
Kampung KB Harapan Mulya
Dipublikasi pada 25 October 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan ibu dan anak yang dihadiri oleh ibu Sumi umur 35 tahun jumlah anak 2
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi menambah pengetahuan tentang mengurus anak
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh puskesmas kecamatan kemayoran
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang