Pelayanan Pangan Bersubsidi
Kampung KB Kelurahan Mangga Dua Selatan
Dipublikasi pada 05 October 2019
Deskripsi
Kegiatan pagi hari di isi dg pelayanan pangan murah bersubsidi di aula serbaguna Rptra Madusela dg dimonitoring satpol PP kelurahan mangga dua selatanLAPORAN PELAKSANAAN PROGRAM PANGAN BERSUBSIDI
Lokasi :
RPTRA Madusela
Kelurahan : Mangga Dua Selatan
Kecamatan : Sawah Besar
Jakarta Pusat
Hari : Sabtu
Tanggal : 5 Oktober 2019
Waktu : 08.00 s/d 14.00 WIB.
Daging Sapi
Stock awal : 400kg
Terjual : 332kg
Sisa : 68 kg
Daging Kerbau
Stock awal : 100 kg
Terjual : 6 kg
Sisa stok : 94 kg
Daging Ayam
Stock awal : 400 ekor
Terjual : 375 ekor
Sisa : 25 ekor
Beras
Stock awal : 400 ktg
Terjual. : 400 ktg
Sisa Stok. : 0 ktg
Telur
Stock awal : 400 tray
Terjual : 397 tray
Sisa stock : 3 tray (kondisi pecah)
Susu
Stock awal : 300 karton
Terjual : 300 karton
Sisa Stok : 0 karton
Ikan
Stock awal : 300 kg
Terjual. : 211 kg
Sisa stock : 89 kg
Note:
- Penjualan hari ini lancar hanya stock berasa sama telur yang kurang banyak
Jumlah Pengunjung :
- KJP : 387 PHL : 4
- Lansia : 3
- PPSU. : 28
TOTAL : 422
Sesi Kegiatan Keagamaan