Kegiatan Pelatihan Olah Raga Cabang Taekwondo bagi anak - anak pengunjung RPTRA Johar Berseri

Kampung KB Johar Baru
Dipublikasi pada 04 November 2019

Deskripsi

Kegiatan pelatihan olah raga cabang taekwondo bagi anak - anak ini dilaksanakan di setiap hari Minggu dan Senin pukul 16.00 Wib s/d 17.30 Wib, kegiatan ini dilaksanakn oleh Sudin Pemuda & Olah Raga bekerjasama dengan RPTRA Johar Beseri yang memfasilitasi kegiatan tersebut dan didukung penuh oleh Bpk. Lurah Kelurahan Johar Baru yang dalam  struktur kepengurusan Kampung KB sebagai pelindung, kegiatan ini pun dilaksanakan dengan tujuan menanamkan kecintaan olah raga kepada anak - anak untuk bisa meciptakan potensi / keterampilan dalam olah raga cabang taekwondo 
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan