Kegiatan Rapat Kerja Cabang Himpaudi Kecamatan Johar Baru
Kampung KB Johar Baru
Dipublikasi pada 19 November 2019
Deskripsi
Kegiatan Rapat Kerja Cabang Himpaudi Kecamatan Johar Baru di hadiri oleh Para pengurus Paud se - Kecamatan Johar Baru dengan dipimpin oleh Ibu Wakil Camat Johar Baru, Ibu Lurah Johar Baru yang sekaligus menjadi Bunda Paud, dan juga dihadiri oleh para PLKB se-Kecamatan Johar Baru , anggota Kampung KB di bidang divisi KB, kegiatan ini bertema "PENETAPAN PROGRAM KERJA HIMPAUDI KECAMATAN YANG MANDIRI DAN PROFESIONAL "
Sesi Kegiatan Pendidikan