Kegiatan Kerja Bakti massal

Kampung KB Johar Baru
Dipublikasi pada 16 February 2020

Deskripsi

Kegitan kerja bakti Massal dilaksanakan dalam rangka membantu masyarakat paska kejadian banjir di lingkungan RW 01, kegiatan ini pun melibatkan beberapa elemen seperti ; para ASN Kantor kecamatan, Kelurahan maupun SKPD, UKPD yang terkait dengan kebersihan lingkungan, dan para anggota PPSU Se-Kecamatan Johar Baru maupun bekerjasama dengan anggota TNI, dan para masyarakat di sekitar lingkungan RW 01
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan