Kegiatan Gebyar Germas dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional Ke 54 di RPTRA Cempaka Sari

Kampung KB Kelurahan Cakung Barat
Dipublikasi pada 19 November 2018

Deskripsi

Kegiatan Gebyar Germas dalam Hari Kesehatan Nasional ke 54 yg di selenggarakan oleh Puskesmas Cakung Barat di RPTRA Cempaka Sari  RW 01 Kel. Cakung Barat yg di meriahkan dengan Acara Lomba Makanan dan Menu Sehat bagi Balita dan Lansia , Pemeriksaan Kesehatan dan Makan Buah bersama .
Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada