kegiatan piket pengaduan masyarakat
Kampung KB Kelurahan Tengah
Dipublikasi pada 14 November 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk menindak lanjuti pengaduan masyarakat, yang dihadiri oleh Lurah Kelurahan Tengah, Staff Kelurahan Tengah, Pendamsos Kelurahan Tengah, Satpol PP Kelurahan Tengah, FKDM Kelurahan Tengah.
Sesi Kegiatan Perlindungan