Pertemuan Rutin TP PKK Kelurahan Tengah

Kampung KB Kelurahan Tengah
Dipublikasi pada 18 January 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk evaluasi atas kegiatan  yang telah dilakukan dan membuat rencana kerja untuk kegiatan berikutnya, yang dihadiri oleh Sekretaris Kelurahan, Kasie Kesra, PLKB, TP PKK Kecamatan, TP PKK Kelurahan

Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Sosial Budaya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan