Bincang Asyik Cegah Stunting bersama Dompet Dhuafa

Kampung KB Kelurahan Tengah
Dipublikasi pada 05 March 2023

Deskripsi

Kegiatan ini adalah dalam rangka Peringatan Hari Gizi Nasional bertajuk “Bincang Asyik Cegah Stunting” bersama Dompet Dhuafa, yang dihadiri oleh PKB dan KasiKesra Kelurahan Tengah, TP PKK Kelurahan Tengah. 

Kegiatan tersebut seputar pembahasan mencegah stunting,  adapun 'Dapur Keliling'  dari Dompet Dhuafa yang bahan-bahan olahannya sehat, segar, bagus untuk dikonsumsi. Setelah kegiatan ini, peserta mendapat makanan sehat, serta sembako


Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan