Orientasi Pengelola Rumah data kependudukan

Kampung KB Kelurahan Tengah
Dipublikasi pada 19 February 2023

Deskripsi

Kegiatan ini adalah sosialisasi Rumah Dataku, yang dihadiri oleh perwakilan PKB dan pengelola 5 wilayah di Jakarta, dinas PPAPP Provinsi DKI Jakarta, dan perwakilan BKKBN, Subkoordinator Urusan pengendalian penduduk (BKKBN) Pengurus pelaksana bidang pengendalian dan Keluarga Berencana (BKKBN) 

Kegiatan ini dilakukan untuk menjelaskan lebih rinci bagaimana cara pengisian data RumahDataku, dan mengenalkan apa saja fungsi rumah dataku dan bagaimana cara pengimplementasiannya, serta menjelaskan persyaratan standar terbentuknya rumah Dataku (Klasifikasiannya)


Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham apa itu Rumah Dataku, dan Klasifikasiannya. Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan