KEGIATAN POSYANDU RUTIN BULANAN DESA WAEFUSI
KAMPUNG KB "TANJUNG MERPATI" DESA WAEFUSI
Dipublikasi pada 11 August 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk peningkatan kualitas kesehatan balita yang dihadiri oleh sekitar 38 peserta posyandu yang merupakan balita dan baduta.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta mengetahui perkembangan dan pertumbuhan anak.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Pemerintah Desa dalam memotivasi masyarakat untuk peduli dengan kesehatan sehingga dengan kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang