SENAM PAGI CERIA

Kampung KB Kelurahan Sunter Jaya
Dipublikasi pada 05 January 2020

Deskripsi

Kegiatan senam ini dilakukan setiap hari mingu pagi jam 06.30 - selesai dan diikuti oleh ibu ibu pkk dan warga sekitar . yang bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan memperlancar peredaran darah juga melatih gerakan untuk persiapan lomba nantinya .
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan