Outing Class
Kampung KB Kelurahan Semper Barat
Dipublikasi pada 18 September 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Anak-anak TK. Sekar Wangi agar menyukai olahraga sambil bermain. Setelah mengikuti kegiatan ini anak-anak menjadi semangat, gembira dan sehat.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh guru wali kelas TK. Sekar Wangi dalam mengajak murid-muridnya berkegiatan di luar sekolah, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari RPTRA Kapuas Dua Satu Dua kegiatan ini terlaksana dengan antusias anak-anak yg bersemangat dan baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan