Jumat berbagi

Kampung KB Kelurahan Semper Barat
Dipublikasi pada 11 August 2022

Deskripsi

Kegiatan jumat berbagi bekerjasama dengan Yayasan Sai  berupa 100 box nasi dan air mineral  untuk di bagikan warga sekitar RPTRA Triputa Persada Hijau. Pada kegiatan ini bu lurah dan poktan PKK RW 03 Kelurahan Semper Barat berkenan ikut turun ke lapangan untuk membagikan nasi box. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat dan berkah untuk kita semua.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan