Sosialisasi
Kampung KB Kelurahan Semper Barat
Dipublikasi pada 02 October 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui konsumsi gizi buruk untuk balita yang dihadiri oleh kasie kesra kel semper barat, Nakes puskes semper barat 2 kader posyandu Rw 017.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan